Samsung Murah 2017

Samsung Murah – Samsung merupakan salah satu brand ponsel yang paling populer di dunia hingga saat ini.

Ada beragam ponsel yang telah dirilis Samsung, mulai dari yang harganya terjangkau, menengah, hingga tinggi.

Hal tersebut menjadi pertanda bahwa ponsel Samsung ingin menjangkau semua lapisan masyarakat.

Ada begitu banyak tipe ponsel yang telah dirilis Samsung, mulai dari ponsel jadul hingga ponsel dengan teknologi canggih dan terkini.

Di kesempatan kali ini akan dibahas mengenai apa saja ponsel Samsung murah 2017 yang bisa jadi referensi untuk Anda.

Ponsel Samsung Murah 2017

Seperti yang dijelaskan sebelumnya bahwa ada banyak ponsel Samsung murah 2017 yang hingga saat ini masih banyak dicari oleh pengguna setia Samsung.

Meski dipastikan ponsel-ponsel keluaran lama tersebut sudah tidak diproduksi yang baru, namun untuk aktivitas penggunaan yang ringan, ponsel masih bisa digunakan dengan baik.

Lantas apa saja ya ponsel-ponsel tersebut? Langsung saja disimak daftar ponselnya di bawah ini:

1. Galaxy Young 2

samsung murah

Ponsel Samsung murah 2017 yang pertama ada Galaxy Young 2, ponsel ini harganya memang yang paling terjangkau di antara ponsel lainnya di daftar kali ini.

HargaRp625.000
Dimensi109.8 x 59.9 x 11.8 mm
ProsesorCortex A7 Single-Core 1 GHz
GPUTidak diketahui
RAM512 MB
Kapasitas penyimpanan4 GB, micro SD hingga 32 GB
Layar3.5 inci (320 x 480 pixel)
Kamera3 MP
Kapasitas baterai1.300 mAh
Sistem OperasiAndroid 4.4 KitKat
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Compass
Berat ponsel108 gram

2. Samsung Z2

samsung murah

Samsung murah 2017 yang kedua ada Samsung Z2 yang meskipun harganya terjangkau, namun tampilan case-nya sangat elegan.

Z2 ini sangat cocok untuk Anda yang menyukai ponsel dengan tampilan mewah.

Harga Samsung Z2Rp799.000
Dimensi121.5 x 63 x 10.8 mm
ProsesorQuad-core 1.5 GHz Cortex-A7
GPUMali-400MP2
RAM1 GB
Kapasitas penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 200 GB
Layar4.0 inci (480 x 800 pixel)
Kamera5 MP & VGA
Baterai1.500 mAh
Sistem OperasiTizen OS, v2.4
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer and Compass
Berat127 gram

3. Galaxy V Plus

samsung murah

Ponsel yang kini dibanderol dengan harga Rp829.000 ini memang menjadi salah satu series dari Samsung yang paling digemari ya.

Harga ponsel Samsung Galaxy V PlusRp829.000
Dimensi121.4 x 62.9 x 10.7 mm
ProsesorDual-core 1.2 GHz
GPUTidak diketahui
RAM512 MB
Penyimpanan4 GB, micro SD sampai dengan 64 GB
Layar4 inci (400 x 800 pixel)
Kamera3.15 MP, LED flash
Baterai1.500 mAh
Sistem OperasiAndroid 4.4.2 KitKat
JaringanDual-SIM GSM / HSPA
SensorAccelerometer
Berat123 gram

4. Galaxy V2

samsung murah

Desain ponsel memang terbilang jadul, namun Galaxy V2 masih terlihat elegan.

Hingga saat ini harga ponsel sudah di bawah Rp1.000.000.

Harga ponsel Samsung Galaxy V2Rp 939.000
Dimensi121.6 x 63.1 x 10.8 mm
ProsesorQuad Core 1.2 GHz
GPUTidak diketahui
RAM1 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 128 GB
Layar4 inci (480 x 800 pixel)
Kamera5 MP & VGA
Baterai1.500 mAh
Sistem OperasiAndroid v 5.1 Lolipop
JaringanDual-SIM 3G
SensorAccelerometer
Berat123 gram

5. Galaxy J1 Mini

samsung murah

Ponsel Samsung murah 2017 yang kelima adalah Galaxy J1 Mini.

Sesuai dengan namanya, ponsel ini memang ukurannya mini sehingga lebih mudah dibawa ke mana pun.

Harga ponsel Samsung Galaxy J1 miniRp960.000
Dimensi121.6 x 63.1 x 10.8 mm
ProsesorQuad-Core 1.5 GHz
GPUTidak diketahui
RAM1 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 128 GB
Layar4 inci (480 x 800 pixel)
Kamera5 MP dan VGA
Baterai1.500 mAh
Sistem OperasiAndroid 5.1 Lollipop
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer
Berat126 gram

Baca Juga : Cara Root Samsung J1 Tanpa PC

6. Galaxy J1 Ace

samsung murah

Ponsel JI Ace dari Samsung ini memang sangat digemari oleh banyak orang, bahkan banyak yang mengatakannya sebagai ponsel sejuta umat.

Harga ponsel Samsung Galaxy J1 AceRp1.114.000
Dimensi130.1 x 67.6 x 9.5 mm
ProsesorQuad-core 1.2 GHz
GPUMali-400MP2
RAM0.75 GB
Penyimpanan4 GB, micro SD sampai dengan 128 GB
Layar4.3 inci (480x 800 pixel)
Kamera5 MP dan 2 MP
Baterai1.900 mAh
Sistem OperasiAndroid 4.4.4 KitKat
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Proximity Sensor
Berat131 gram

7. Galaxy J1 Ace Neo

samsung murah

Meskipun harganya masih di atas Rp1.000.000, namun ponsel ini menjadi salah satu yang paling laris di pasaran lho.

Harga ponsel Samsung Galaxy J1 Ace NeoRp1.197.100
Dimensi130.1 x 67.6 x 9.5 mm
ProsesorQuad-core 1.5 GHz
GPUMali-400MP2
RAM1 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 256 GB
Layar4.3 inci (480x 800 pixel)
Kamera5 MP dan 2 MP
Baterai1.900 mAh
Sistem OperasiAndroid 4.4.4 KitKat
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Proximity Sensor
Berat131 gram

8. Galaxy J2 Prime

Samsung Murah

Galaxy J2 Prime memang terhitung ponsel jadul, selain itu ponsel ini juga memiliki bobot yang terbilang cukup berat.

Harga ponsel Samsung Galaxy J2 PrimeRp1.500.000
Dimensi144.8 x 72.1 x 8.9 mm
ProsesorQuad-core 1.4 GHz
GPUMali-T720MP2
RAM1.5 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 256 GB
Layar5.0 inci (540 x 960 pixel)
Kamera8 MP dan 5 MP
Baterai2.600 mAh
Sistem OperasiAndroid v6.0 (Marshmallow)
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Proximity Sensor
Berat160 gram

9. Galaxy Grand Prime

Samsung Murah

Jika Anda menginginkan ponsel Samsung murah 2017 dengan kapasitas baterai yang besar, maka Galaxy Grand Prime bisa jadi pilihan terbaik.

Harga ponsel Samsung Galaxy Grand PrimeRp1.650.000
Dimensi144.8 x 72.1 x 8.6 mm
ProsesorQuad-core 1.2 GHz
GPUAdreno 306
RAM1 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 64 GB
Layar5.0 inci (540 x 960 pixel)
Kamera8 MP dan 5 MP
Baterai2.600 mAh
Sistem OperasiAndroid v4.4.4 (KitKat), upgradable to v5.0.2/v5.1.1 (Lollipop)
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer, compass dan Proximity Sensor
Berat156 gram

10. Galaxy A3

Samsung Murah

Ponsel slim dengan desain elegan, cocok untuk Anda yang menyukai kemewahan, bobotnya juga ringan hanya 110 gram saja.

Harga Samsung Galaxy A3Rp1.800.000
Dimensi130.1 x 65.5 x 6.9 mm
ProsesorQuad-core 1.2 GHz
GPUAdreno 306
RAM1 GB
Penyimpanan16 GB, micro SD sampai dengan 64 GB
Layar4.5 inci (540 x 960 pixel)
Kamera8 MP dan 5 MP
Baterai2.600 mAh
Sistem OperasiAndroid v4.4.4 (KitKat), upgradable to v6.0.1 (Marshmallow)
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer, compass, dan Proximity Sensor
Berat110.3 gram

11. Galaxy J3 (2016)

Samsung Murah

Ini menjadi salah satu ponsel Samsung murah 2017 dengan memori eksternal besar, yaitu mencapai 256 GB.

Harga Samsung Galaxy J3 (2016)Rp1.650.000
Dimensi142.3 x 71 x 7.9 mm
ProsesorQuad-core 1.5 GHz
GPUMali-400
RAM1.5 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 256 GB
Layar5.0 inci (540 x 960 pixel)
Kamera8 MP dan 5 MP
Baterai2.600 mAh
Sistem OperasiAndroid v5.1.1 (Lollipop)
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Proximity Sensor
Berat138 gram

12. Galaxy J1 (2016)

Samsung Murah

Dan p0nsel yang terakhir ini memang menjadi salah satu yang paling sukses di pasaran, sehingga tidak heran keberadaannya masih dicari hingga saat ini.

Harga Samsung Galaxy J1 Ace (2016)Rp1.380.000
Dimensi132.6 x 69.3 x 8.9 mm
ProsesorQuad-core 1.3 GHz
GPUMali-400
RAM1 GB
Penyimpanan8 GB, micro SD sampai dengan 256 GB
Layar4.3 inci (480 x 800 pixel)
Kamera5 MP dan 2 MP
Baterai2.050 mAh
Sistem OperasiAndroid v5.1.1 (Lollipop)
JaringanDual-SIM 4G LTE
SensorAccelerometer dan Proximity Sensor
Berat131 gram

Baca Juga : Cara Root Samsung Galaxy V Lewat Hp

Kesimpulan

Itulah beberapa ponsel Samsung murah 2017 yang bisa Anda pilih salah satunya untuk menunjang kebutuhan, semoga informasi ini bermanfaat.

Tinggalkan komentar